Senin, 15 September 2014

(Photos) Singapore Day 2 – China Town



Still with Singapore Day 2. Setelah puas bermain di Universal Studios Singapore dan berfoto ria di Sentosa Islands. Next destination is China Town. Well, i Love everything about China, so I’m so excited when finally we can go there now. Haaahhh... Finally, impianku agar bisa jalan-jalan ke Singapore kesampaian juga. Still, Thank you Backpacker Wisata, thank you Singapore for the beautiful Memories... Terima kasih atas pengalaman berharga selama berada di Singapura, berikut ini saya akan berikan foto-foto selama berada di China Town, Singapura. Tapi karena saya punya banyak sekali foto, saya tidak akan memposting semuanya tetapi HANYA SEBAGIAN SAJA hehehe =) Lets check it out ^.^ Once more about Singapore, Singapore is really beautiful country..

Yeah right, Singapura sangat berbeda dengan Indonesia yang umumnya sangat macet, kotor dengan sampah makanan dan minuman yang di buang di sembarangan tempat, tidak rapi, tidak teratur dan tidak tertib sama sekali. Bukan bermaksud menghina negara sendiri tapi ironisnya memang seperti inilah yang terjadi.

Di Singapura, semua serba tertib, teratur, rapi, bersih dan masyarakatnya pun mengerti hukum dan tata krama. Saat di dalam bus atau kereta MRT ada tulisan “Kursi ini khusus Ibu hamil, anak-anak dan orang tua”, tak ada seorang pun yang berani duduk di sana. Tapi lihat Indonesia, masih ingat kasus Dinda kan? Seorang gadis remaja yang tidak mau mengalah memberikan kursinya di transportasi umum kepada Ibu Hamil dan justru memaki Ibu itu. Benar-benar mencerminkan masyarakat muda Indonesia yang tidak tahu tata krama. Sungguh ironis melihatnya! Di Singapura, hal seperti itu tidak dibenarkan! Sepertinya masyarakat Indonesia memang perlu di REVOLUSI MENTAL !!! Back to Singapore, walau ironis membandingkannya dengan negeri sendiri, tapi Singapura memang membuat saya berdecak kagum dan bangga, berharap semoga di masa depan, masyarakat Indonesia bisa meniru dan menjadi seperti Singapura..

“(Photos) Singapore Day 2 – China Town”


 
3.China Town.

Sesuai dengan namanya, Chinatown adalah sebuah kawasan dengan suasana seperti di China. Apabila anda ingin berbelanja di sini, jangan lupa untuk menawar harga terlebih dahulu.






 










Credit : Liana Hwie

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Native Ads